Lowongan Kerja PT.KERETA API(persero) | Rekrutmen PT.KAI

PT. Kereta Api Indonesia (Persero) adalah perusahaan yang bergerak dibidang jasa transportasi terbesar di Indonesia, yang mengutamakan profesionalisme dan kinerja, memberikan kesempatan kepada putra-putri terbaik Indonesia untuk berkarier dan membangun perusahaan dengan kebutuhan dan kualifikasi sebagai berikut :

A.Kriteria Pelamar

1.Warga Negara Indonesia (WNI)
2.Sehat jasmani dan rohani serta tidak buta warna
3.Berkelakuan baik
4.Berijazah SMA(IPA,IPS) / SMK dan NEM rata rata sekurang-kurangnya 6,00
5.Usia pelamar per 30 April 2012 minimal 18 tahun, maksimal 30 tahun
6.Tinggi / Berat Badan :
- Pria, minimal 160 cm (berat badan ideal)
- Wanita, minimal 155 cm (berat badan ideal)
7.Tidak pernah terlibat Narkoba atau Psikotropika
8.Tidak bertato dan bertindik ditempat yang tidak lazim
9.Lulus dalam mengikuti Seleksi Calon Pegawai Baru yang diselenggarakan oleh Panitia Rekrut PT Kereta Api Indonesia (Persero) Tahun 2012.

B.Persyaratan umum lamaran
a.Ijazah SLTA
b.NEM / NUN
c.Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang masih berlaku
d.Pas foto berwarna terbaru
e.Foto copy Akte Kelahiran/ Kenal Lahir
f. Asli Surat Keterangan Kelakuan Baik dari Kepolisian yang masih berlaku
g.Surat Pernyataan bersedia ditempatkan di seluruh wilayah perusahaan bermaterai Rp. 6.000,00 (ditulis tangan sendiri)
h.Surat keterangan bebas narkoba dari kepolisian
i.Curiculum Vitae, mencantumkan pengalaman bekerja sampai dengan saat ini
j Sertifikat (keahlian/kejuruan), Ijasah tertinggi yang dimiliki bila ada

Keterangan
- Persyaratan a, b, c, d di upload diweb
  • Persyaratan e, f, g, i, j.diberikan pada
    saat seleksi tahap IV (wawancara)
    - Persyaratan h diberikan pada saat penandatanganan kontrak magang
C.Tahapan Seleksi
Tahap I: Administrasi
Tahap II: Tes Psikologi
Tahap III: Tes Kesehatan
Tahap IV: Wawancara

D.Formasi Berdasarkan Pendidikan

1.
Pekerjaan : Kondektur
Pendidikan : SMA IPA/IPS/SMK Administrasi
ket : Pria
2.
Pekerjaan : Pelayan Rem (PLRM)
Pendidikan : SMK Mesin
Ket : Pria
3.
Pekerjaan : Teknisi KA (TKA) / Pelayan Kereta Api (PLKA)
Pendidikan : SMK Mesin, Elektro Listrik
Ket : Pria
4.
Pekerjaan : Runner AC
Pendidikan : SMK Elektro Listrik, Elektronika
Ket : Pria
5.
Pekerjaan : Pemeliharaan Kereta/gerbong
Pendidikan : SMK Mesin , Elektro Listrik, Elektronika
Ket : Pria
6.
Pekerjaan : Pemeliharaan Lokomotif
Pendidikan : SMK Elektro Listrik, Elektronika, Mesin otomotif
Ket : Pria
7.
Pekerjaan : Schowing
Pendidikan : SMK Mesin , Elektro Listrik
Ket : Pria
8.
Pekerjaan : Pemeliharaan Balai Yasa/Produksi
Pendidikan : SMK Mesin , Elektro Listrik, Elektronika
Ket : Pria
9.
Pekerjaan : Pemeliharaan KRD/KRL
Pendidikan : SMK Elektro Listrik, Elektronika, Mesin otomotif
Ket : Pria
10.
Pekerjaan : Pegawai Resor Jalan Rel dan Jembatan
Pendidikan : SMK Bangunan (Sipil), SMA IPA
Ket : Pria
11.
Pekerjaan : Regu Pemeliharaan Jalan Rel
Pendidikan : SMK Bangunan (sipil), SMA IPA
ket : Pria
12.
Pekerjaan : Regu Pemeliharaan Jembatan
Pendidikan : SMK Bangunan (Sipil), SMA IPA
ket : Pria
13.
Pekerjaan : Pegawai Balai Yasa Mekanik
Pendidikan : SMK Elektronika, Mesin Otomotif
Ket : Pria
14.
Pekerjaan : Pegawai Balai Yasa Jembatan
Pendidikan : SMK Bangunan (Sipil), Mesin
Ket : Pria
15.
Pekerjaan : Operator Mesin Perawatan Jalan Rel (MTT)
Pendidikan : SMK Elektronika, Mesin Otomotif
Ket : Pria
16.
Pekerjaan : Pemeliharaan Sinyal, Telekomunikasi dan Listrik
Pendidikan : SMK Elektro Listrik, Elektronika
Ket : Pria
17.
Pekerjaan : Pemeliharaan Listrik Aliran Atas
Pendidikan : SMK Elektro Listrik
Ket : Pria
18.
Pekerjaan : Juru Periksa Jalan (JPJ)
Pendidikan : SMK Bangunan (Sipil), SMA IPA
Ket : Pria
19
Pekerjaan : Juru Rangsir
Pendidikan : SMA IPA
Ket : Pria
20.
Pekerjaan :Juru Rumah Sinyal
Pendidikan : SMA IPA
Ket : Pria
21.
Pekerjaan : Juru Periksa Terowongan
Pendidikan : SMK Bangunan (Sipil), SMA IPA
Ket : Pria
22.
Pekerjaan : Pegawai Administrasi
Pendidikan : SMA IPA/IPS, SMK administrasi/Akuntansi
Ket : Pria/Wanita
23.
Pekerjaan : Pegawai Sistem Informasi
Pendidikan : SMK Informatika Jurusan Teknik Komputer Jaringan
Ket : Pria/Wanita
24.
Pekerjaan : Pegawai Aset Non Produksi Termasuk Petugas Penjaga Aset
Pendidikan : SMK Bangunan (Sipil)
Ket : Pria



E. Daerah

1.DAOP 1 Jakarta
2.DAOP 2 Bandung
3.DAOP 3 Cirebon
4.DAOP 4 Semarang
5.DAOP 5 Purwokerto
6.DAOP 6 Yogyakarta
7.DAOP 7 Madiun
8.DAOP 8 Surabaya
9.DIVRE I Medan
10.DIVRE II Padang
11.SUB DIVRE III. 1 Kertapati
12.SUB DIVRE III. 2 Tanjung Karang



F. Prosedur Rekrutmen :
1. Pelamar harus mengisi/entry data pada Formulir lamaran kerja yang tersedia melalui Website : http://rekrut.kereta-api.co.id pelamar secara otomatis akan memperoleh nomor register mulai tanggal 28 April 2012



2.Setelah registrasi pelamar log in menggunakan user dan password yang telah diisi pada saat registrasi



3.Kemudian pelamar meng-upload file dokumen lampiran sesuai persyaratan umum lamaran huruf a,b, c, d paling lambat tanggal 5 Mei 2012



4.Bagi pelamar yang sudah mendaftar di web dan dinyatakan tidak lulus pada rekrut eksternal untuk masinis dan PPKA tahun 2012, dan masih berminat melamar dengan jenis perkejaan yang lain , maka pelamar dapat mengaktifkan kembali data registrasinya dengan log in kembali menggunakan user dan password yang sudah dimiliki
5.Semua proses rekrut melalui website. Diluar itu tidak dilayani



Silahkan registrasi disini
Log in untuk mengupload ktp dan ijazah

0 Response to "Lowongan Kerja PT.KERETA API(persero) | Rekrutmen PT.KAI"

Posting Komentar

aryo weleh. Diberdayakan oleh Blogger.